Senin, 13 November 2023

SOAL K3 Kelistrikan

Keselamatan dan Kesehatan Kerja bidang Kelistrikan

SOAL

1. Jika sebuah tegangan DC dengan sumber 40 V terkena tubuh manusia apa yang terjadi ?

2. Apa yang Anda ketahui tentang trauma psikosis?

3. Bagaimana cara menolong orang dari sumber arus tidak dapat dimatikan?

4. Jelaskan tentang upaya pencegahan terjadinya kecelakaan listrik!

5. Jelaskan tentang alat pelindung kepala dalam pekerjaan instalasi listrik!

6. Jelaskan mengenai alat penyumbat telinga dalam pekerjaan instalasi listrik!

7. Tahukah Anda mengenai Safety Googles, berfungsi untuk apakah itu?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar